Belum banyak orang kita tahu kalau bagian Utara objek wisata Ubud ada satu daerah home industri yg sangat banyak, namanya Tegalalang, ratusan toko-toko dan manufaktur ada disini, aneka kerajinan tangan kucing-kucingan, dolphin, jerapah, dll yang terbuat dari kayu atau besi, aneka model tas dari beragam bahan, ukiran batu-batu padas kecil, ukiran kayu murah meriah, topeng2 kayu, macam2 kerajinan tangan dari kaca yang dibentuk menjadi vas bunga, botol unik, piring-piring, semuanya ada di sini. Toko & showroom ini berjejer sepanjang 10 Km.
- Blogger Comment
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
0 comments:
Post a Comment